PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MUTASI DAN BEBAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Pada Karyawan Toko Indomaret Area TFQ Cabang Malang)

Nisa, Khoridatun (2023) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MUTASI DAN BEBAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Pada Karyawan Toko Indomaret Area TFQ Cabang Malang). Undergraduate thesis, STIE Malangkucecwara.

[img] Text
1. Cover.pdf

Download (736kB)
[img] Text
2. Bab I Pendahuluan.pdf

Download (30kB)
[img] Text
3. Bab II Tinjauan Pustaka.pdf

Download (387kB)
[img] Text
4. Bab III Metode Penelitian.pdf

Download (144kB)
[img] Text
5. Bab IV Hasil Penelitian dan Pembahasan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (397kB) | Request a copy
[img] Text
6. Bab V Penutup.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (11kB) | Request a copy
[img] Text
7. Daftar Pustaka.pdf

Download (139kB)
[img] Text
8. Lampiran.pdf

Download (476kB)
Official URL: https://repository.stie-mce.ac.id/

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dari gaya kepemimpinan, mutasi dan beban kerja terhadap kinerja karyawan toko Indomaret area TFQ Cabang Malang. Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu kuisioner. Metode analisis yang digunakan pada penelitian ini menggunakan SPSS versi 17 untuk menguji pengaruh dari variabel-variabel penelitian. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel gaya kepemimpinan tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan, mutasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan, dan beban kerja tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan. Kontribusi dalam penelitian ini diharapkan dapat memberi gambaran mengenai ilmu pengelolaan manajemen sumber daya manusia terutama dalam hal gaya kepemimpinan, mutasi, beban kerja dan kinerja karyawan serta memberikan pengetahuan dan menambah wawasan mengenai pengaruh gaya kepemimpinan, mutasi dan beban kerja terhadap kinerja karyawan .

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: gaya kepemimpinan, mutasi, beban kerja, kinerja karyawan
Subjects: Perilaku Keorganisasian > Gaya Kepemimpinan
Perilaku Keorganisasian > Produktivitas Kerja/Kinerja
Divisions: S1 - Manajemen
Depositing User: Library STIE MCE
Date Deposited: 16 Nov 2023 06:05
Last Modified: 16 Nov 2023 06:05
URI: http://repository.stie-mce.ac.id/id/eprint/2151

Actions (login required)

View Item View Item