KONTRIBUSI WOMEN EMPOWERMENT DI PERUSAHAAN ALUTSISTA ( STUDI KASUS KARYAWATI PT SARI BAHARI )

Kemal, Farrel Aldrian (2024) KONTRIBUSI WOMEN EMPOWERMENT DI PERUSAHAAN ALUTSISTA ( STUDI KASUS KARYAWATI PT SARI BAHARI ). Undergraduate thesis, STIE MALANGKUCECWARA.

[img] Text
1. Cover.pdf

Download (700kB)
[img] Text
2. Bab I Pendahuluan.pdf

Download (113kB)
[img] Text
3. Bab II Tinjauan Pustaka.pdf

Download (67kB)
[img] Text
4. Bab III Metode Penelitian.pdf

Download (103kB)
[img] Text
6. Bab V Penutup.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (33kB) | Request a copy
[img] Text
8. Lampiran.pdf

Download (524kB)
[img] Text
5. Bab IV Hasil Penelitian dan Pembahasan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (248kB) | Request a copy
Official URL: https://stie-mce.ac.id

Abstract

Ketidaksetaraan gender masih menjadi permasalahan utama di dunia kerja, terlihat dari proporsi perempuan di posisi manajer yang masih jauh tertinggal dari laki-laki menurut statistik BPS. Penelitian ini mengeksplorasi kasus unik di PT Sari Bahari Malang, di mana perempuan memimpin industri pertahanan yang biasanya didominasi oleh laki-laki. Dengan menggunakan pendekatan women empowerment, penelitian ini bertujuan untuk mengungkap kontribusi perempuan dalam memajukan perusahaan dan dampaknya terhadap pertumbuhan PT Sari Bahari. Melibatkan metode kualitatif dengan wawancara, observasi, dan dokumentasi, hasil analisis menunjukkan bahwa women empowerment di PT Sari Bahari efektif, meskipun dihadapi tantangan dinamika gender, persepsi diskriminasi, dan stereotip dalam industri pertahanan. Saran untuk PT Sari Bahari dari penelitian ini yaitu melakukan promosi kebijakan keseimbangan kerja dan kehidupan pribadi untuk memperkuat dampak positif women empowerment dan mengatasi tantangan yang mungkin muncul.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kontribusi, Women Empowerment
Subjects: Perilaku Keorganisasian > Produktivitas Kerja/Kinerja
Divisions: S1 - Manajemen
Depositing User: Library STIE MCE
Date Deposited: 29 May 2024 07:45
Last Modified: 29 May 2024 07:45
URI: http://repository.stie-mce.ac.id/id/eprint/2287

Actions (login required)

View Item View Item