PENGARUH NET PROFIT MARGIN (NPM), RETURN ON INVESTMENT (ROI), DAN RETURN ON EQUITY (ROE) TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2016-2018

SHAFIRA, MAURA (2020) PENGARUH NET PROFIT MARGIN (NPM), RETURN ON INVESTMENT (ROI), DAN RETURN ON EQUITY (ROE) TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2016-2018. Undergraduate thesis, STIE Malangkucecwara.

[img] Text
COVER.pdf

Download (669kB)
[img] Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (404kB)
[img] Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (499kB)
[img] Text
BAB III METODE PENELITIAN.pdf

Download (451kB)
[img] Text
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (569kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (494kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (188kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (829kB)
Official URL: https://repository.stie-mce.ac.id

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis seberapa besar pengaruh Net Profit Margin (NPM), Return On Investment (ROI), dan Return On Equity (ROE) secara parsial maupun simultan terhadap harga saham pada perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2016-2018. Variabel independen yang digunakan pada penelitian ini adalah Net Profit Margin (NPM), Return On Investment (ROI), dan Return On Equity (ROE), sedangkan variabel dependen yang digunakan pada penelitian ini adalah Harga Saham. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 20162018 sebanyak 18 perusahaan makanan dan minuman. Metode pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling berdasarkan kriteria tertentu yang telah dibuat peneliti, sehingga peneliti hanya menggunakan sampel sebanyak 13 perusahaan makanan dan minuman. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan kuantitatif deskriptif. Dalam pengujian hipotesisnya yaitu menggunakan uji asumsi klasik, analisis regresi linier berganda, uji keofisien determinasi, uji t, dan uji f. Hasil dari penelitian yang dilakukan menunjukkan secara parsial bahwa variabel Net Profit Margin (NPM) berpengaruh positif signifikan terhadap harga saham, Return On Investment (ROI) berpengaruh positif signifikan terhadap harga saham dan Return On Equity (ROE) berpengaruh positif signifikan terhadap harga saham serta secara simultan menunjukkan bahwa variabel Net Profit Margin (NPM), Return On Investment (ROI) dan Return On Equity (ROE) berpengaruh positif signifikan terhadap harga saham.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Net Profit Margin (NPM), Return On Investment (ROI), Return On Equity (ROE), Harga Saham
Subjects: Manajemen Keuangan > EVA (Economic Value Added), MVA (Market Value Added) , ROE (Return On Equity)
Manajemen Keuangan > Harga Saham
Manajemen Keuangan > Return on investment (ROI) dan Expected Return (Ri)
Divisions: S1 - Accounting Management
Depositing User: Library STIE MCE
Date Deposited: 09 Apr 2021 01:28
Last Modified: 09 Apr 2021 01:28
URI: http://repository.stie-mce.ac.id/id/eprint/1051

Actions (login required)

View Item View Item