PENGARUH ONLINE CUSTOMER REVIEW, ONLINE CUSTOMER RATING DAN FLASH SALE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA SHOPEE DENGAN HARGA SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi pada mahasiswa STIE Malangkuçeçwara)

Aprilia, Nadya Cahya (2024) PENGARUH ONLINE CUSTOMER REVIEW, ONLINE CUSTOMER RATING DAN FLASH SALE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA SHOPEE DENGAN HARGA SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi pada mahasiswa STIE Malangkuçeçwara). Undergraduate thesis, STIE MALANGKUCECWARA.

[img] Text
COVER.pdf

Download (610kB)
[img] Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (187kB)
[img] Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (267kB)
[img] Text
BAB III METODE PENELITIAN.pdf

Download (242kB)
[img] Text
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (399kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (17kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (133kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (548kB)
Official URL: https://repository.stie-mce.ac.id/

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Online Customer Review, Online Customer Rating dan Flash Sale terhadap keputusan pembelian dengan menggunakan harga sebagai moderasi. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode korelasi. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan data primer yaitu berupa pengisian kuesioner. Penelitian ini dilakukan di STIE Malangkucecwara dengan jumlah sampel sebesar 90 responden. Berdasarkan hasil penelitian maka peneliti menemukan beberapa hal ini terkait dengan keputusan pembelian sebagai berikut : variabel online customer review, online customer rating dan flash sale secara parsial maupun simultan memiliki pengaruh terhadap keputusan pembelian. Tetapi untuk harga sebagai variabel moderasi memiliki hasil bahwa harga tidak dapat memoderasi online customer review, online customer rating dan flash sale terhadap keputusan pembelian.Sedangkan nilai R square yang diperoleh dalam penelitian ini sebesar 60,3%. Hal ini menunjukkan bahwa 60,3% diberikan kepada variabel Online Customer Review, Online Customer Rating, Flash Sale dan harga secara bersama- sama terhadap keputusan pembelian, sedangkan sisanya sebesar 39,7% dipengaruhi oleh variabel lain diluar dari penelitian ini.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Review, Rating, Flash Sale
Subjects: Manajemen Pemasaran > Keputusan Pembelian
Divisions: S1 - Manajemen
Depositing User: Library STIE MCE
Date Deposited: 21 Feb 2024 06:42
Last Modified: 21 Feb 2024 06:42
URI: http://repository.stie-mce.ac.id/id/eprint/2194

Actions (login required)

View Item View Item