PENGARUH CSR DAN CAPITAL INTENSITY TERHADAP AGRESIVITAS PAJAK DENGAN MEDIA EXPOSURE SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Pada Perusahaan Tambang yang Terdaftar Pada Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2021)

PUTRI, ADINDA VARULY (2023) PENGARUH CSR DAN CAPITAL INTENSITY TERHADAP AGRESIVITAS PAJAK DENGAN MEDIA EXPOSURE SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Pada Perusahaan Tambang yang Terdaftar Pada Bursa Efek Indonesia Tahun 2019-2021). Undergraduate thesis, STIE Malangkucecwara.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2. Bab I Pendahuluan.pdf

Download (217kB)
[img] Text
3. Bab II Tinjauan Pustaka.pdf

Download (488kB)
[img] Text
4. Bab III Metode Penelitian.pdf

Download (434kB)
[img] Text
5. Bab IV Hasil Penelitian dan Pembahasan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (353kB) | Request a copy
[img] Text
6. Bab V Penutup.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (187kB) | Request a copy
[img] Text
7. Daftar Pustaka.pdf

Download (419kB)
[img] Text
8. Lampiran.pdf

Download (208kB)
Official URL: https://repository.stie-mce.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh corporate social responsibility dan capital intensity terhadap kebijakan agresivitas pajak perusahaan. Selain itu, penelitian ini juga menganalisis peran media exposure sebagai variabel moderasi dalam hubungan antara corporate social responsibility dan capital intensity terhadap agresivitas pajak pada perusahaan tambang yang terdaftar di BEI. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan menggunakan data sekunder dari laporan keuangan perusahaan dan data media exposure yang relevan. Populasi dalam penelitian ini yaitu perusahaan tambang tahun 2019 – 2021. Metode pengambilan sampel yang digunakan yaitu purposive sampling, dengan sampel yang didapatkan sebanyak 12 perusahan dan total sampel sebanyak 36. Teknik analisis yang digunakan adalah Structural Equation Modelling-Partial Least Squares (SEM-PLS) dengan menggunakan aplikasi SmartPLS 3.2.9. Hasil yang didapat adalah variabel corporate social responsibility dan capital intensity tidak berpengaruh terhadap agresivitas pajak, serta variabel media exposure sebagai variabel moderasi tidak memoderasi pengaruh antara variabel corporate social responsibility dan capital intensity terhadap agresivitas pajak.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: agresivitas pajak, corporate social responsibility, capital intensity, media exposure
Subjects: Akuntansi Keuangan Lanjutan > Corporate Sosial Responsibility
Perpajakan > Agresivitas Pajak
Divisions: S1 - Akuntansi
Depositing User: Library STIE MCE
Date Deposited: 07 Nov 2023 04:31
Last Modified: 07 Nov 2023 04:31
URI: http://repository.stie-mce.ac.id/id/eprint/2090

Actions (login required)

View Item View Item