PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, LEVERAGE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) SEBAGAI VARIABEL MODERASI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2017-2019

Rahma, Aida Nur (2021) PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, LEVERAGE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) SEBAGAI VARIABEL MODERASI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2017-2019. Undergraduate thesis, STIE Malangkucecwara.

[img] Text
Cover.pdf

Download (842kB)
[img] Text
Bab I Pendahuluan.pdf

Download (136kB)
[img] Text
Bab II Tinjauan Pustaka.pdf

Download (417kB)
[img] Text
Bab III Metode Penelitian.pdf

Download (244kB)
[img] Text
Bab IV Hasil Penelitian dan Pembahasan.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (400kB) | Request a copy
[img] Text
Bab V Penutup.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (11kB) | Request a copy
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (148kB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (387kB)
Official URL: https://repository.stie-mce.ac.id

Abstract

Nilai Perusahaan adalah persepsi investor terhadap tingkat keberhasilan perusahaan yang dikaitkan dengan harga saham dan profitabilitas. Tujuan penelitian ini yaitu : 1) Untuk menganalisis, menjelaskan, dan mengetahui apakah profitabilitas berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan 2) Untuk menganalisis, menjelaskan, dan mengetahui apakah Likuiditas berpenhgaruh signifikan terhadap nilai perusahaan 3) Untuk menganalisis, menjelaskan, dan mengetahui apakah Leverage berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan 4) Untuk menganalisis, menjelaskan, dan mengetahui apakah Corporate Social Responsibility (CSR) sebagai variabel moderasi melemahkan atau memperkuat pengaruh profitabilitas, likuiditas, dan leverage terhadap nilai perusahaan. Jenis penelitian ini yaitu menggunakan metode deskriptif dan analisis dana kuantitatif. Metode pengumpulan data dokumentasi diperoleh dari Indonesian Capital Market Directory (ICMD), website Bursa Efek Indonesia (BEI) www.idx.co.id. Teknik analisis data menggunakan Moderated Regression Analysis (MRA) untuk mengetahui hubungan profitabilitas, likuiditas, dan leverage terhadap nilai perusahaan dengan Corporate Social Responsibility (CSR) sebagai variabel pemoderasi. Berdasarkan hasil analisis dapat diketahui bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara profitabilitas terhadap nilai perusahaan. Terdapat pengaruh yang signifikan antara likuiditas terhadap nilai perusahaan. Hasil analisis dapat diketahui bahwa terdapat pengaruh yang signifikan negatif antara leverage terhadap nilai perusahaan. Corporate Social Responsibility (CSR) sebagai variabel moderasi dan memperkuat pengaruh profitabilitas, likuiditas, dan laverage terhadap nilai perusahaan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Corporate Social Responsibility (CSR), profitabilitas, likuiditas, leverage, nilai perusahaan
Subjects: Akuntansi Keuangan Lanjutan > Corporate Sosial Responsibility
Akuntansi Managemen > Profitabilitas
Lembaga Keuangan > Analisis Likuiditas
Manajemen Keuangan > Nilai Perusahaan
Manajemen Keuangan > Financial Leverage
Divisions: S1 - Manajemen
Depositing User: Library STIE MCE
Date Deposited: 14 Jul 2021 03:17
Last Modified: 14 Jul 2021 03:17
URI: http://repository.stie-mce.ac.id/id/eprint/1375

Actions (login required)

View Item View Item