EVALUASI PENERAPAN SIA PENERIMAAN DAN PENGELUARAN KAS DI MASA PANDEMI COVID 19 PADA PT. MEGA GLOBAL FOOD INDUSTRY ( KOKOLA )

Dewangga, Bangkit Ilham (2021) EVALUASI PENERAPAN SIA PENERIMAAN DAN PENGELUARAN KAS DI MASA PANDEMI COVID 19 PADA PT. MEGA GLOBAL FOOD INDUSTRY ( KOKOLA ). Undergraduate thesis, STIE Malangkucecwara.

[img] Text
1 - COVER - A.2017.1.34283.pdf

Download (932kB)
[img] Text
2 - BAB I - A.2017.1.34283.pdf

Download (128kB)
[img] Text
3 - BAB II - A.2017.1.34283.pdf

Download (268kB)
[img] Text
4 - BAB III - A.2017.1.34283.pdf

Download (126kB)
[img] Text
5 - BAB IV - A.2017.1.34283.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (423kB) | Request a copy
[img] Text
6 - BAB V - A.2017.1.34283.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (125kB) | Request a copy
[img] Text
7 - DAFTAR PUSTAKA - A.2017.1.34283.pdf

Download (216kB)
[img] Text
8 - LAMPIRAN - A.2017.1.34283.pdf

Download (427kB)
Official URL: https://repository.stie-mce.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui serta mengevaluasi sistem informasi akuntansi penerimaan dan pengeluaran kas di PT Mega Global Food Industry ( Kokola ), apakah telah sesuai dengan unsur-unsur sistem informasi akuntansi. Tujuan yang diharapkan adalah sistem informasi akuntansi penerimaan dan pengeluaran kas di PT Mega Global Food Industry ( Kokola ) dapat meningkatkan efesiensi serta efektifitas dalam pengendalian internal terlebih ketika masa pandemi COVID – 19 Jenis penelitian yang digunakan adalah jenis kualitatif deskriptif. Data diperoleh dengan melakukan wawancara, dokumentasi dan observasi. Tujuan dari penelitian kali ini adalah (1) Untuk mengetahui bagaimana penerapan sistem informasi akuntansi penerimaan dan pengeluaran kas di PT Mega Global Food Industry ( Kokola ) pada saat masa pandemi COVID - 19 (2) Untuk mengetahui bagaimana dampak dan efektivitas evaluasi sistem informasi akuntansi tersebut terhadap pengendalian intern dalam pelaksanaan sistem informasi akuntansi penerimaan dan pengeluaran kas terhadap kondisi perusahaan di masa pandemi COVID 19 Hasil penelitian Evaluasi Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan dan Pengeluaran kas yang diterapkan di PT Mega Global Food Industry ( Kokola ) terlah berjalan dengan baik dan sudah memenuhi unsur- unsur pokok sistem informasi akuntansi. Terdapat pemisahan tugas diantara fungsi penerimaan dan pengeluaran kas, pada PT Mega Global Food Industry ( Kokola ) dikarenakan segala aktifitas terlebih dahulu mendapatkan persetujuan dari pihak-pihak berwenang, dan harus memiliki dokumen yang lengkap.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi Akuntansi, Penerimaan Kas, Pengeluaran Kas
Subjects: Sistem Informasi Akuntansi
Sistem Informasi Akuntansi > Cash Flow
Sistem Informasi Akuntansi > Sistem Dan Prosedur
Divisions: S1 - Accounting Management
Depositing User: Library STIE MCE
Date Deposited: 25 Jun 2021 04:32
Last Modified: 25 Jun 2021 04:32
URI: http://repository.stie-mce.ac.id/id/eprint/1260

Actions (login required)

View Item View Item