PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM (Studi pada Perusahaan Sektor Pertambangan yang Listing di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2016)

PRATIWI, NIKEN (2018) PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM (Studi pada Perusahaan Sektor Pertambangan yang Listing di Bursa Efek Indonesia Tahun 2014-2016). Other thesis, STIE MALANGKUCECWARA.

[img] Text
1. HALAMAN COVER.pdf

Download (510kB)
[img] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (492kB)
[img] Text
3. SURAT KETERANGAN RISET.pdf

Download (584kB)
[img] Text
4. SURAT PERNYATAAN ORISINALITAS.pdf

Download (580kB)
[img] Text
5. RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (491kB)
[img] Text
6. RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (634kB)
[img] Text
7. DAFTAR ISI.pdf

Download (578kB)
[img] Text
8. BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (498kB)
[img] Text
9. BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (766kB)
[img] Text
10. BAB III METODE PENELITIAN.pdf

Download (778kB)
[img] Text
11. BAB IV HSIL PENELITIAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (573kB)
[img] Text
12. BAB V PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (419kB)
[img] Text
13. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (417kB)
[img] Text
14.LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh rasio keuangan terhadap return saham pada perusahaan sektor pertambangan yang listing di BEI tahun 2014-2016. Rasio keuangan dalam penelitian ini adalah Current Ratio (CR), Quick Ratio (QR), Total Debt to Equity Ratio (DER), Long Term Debt to Equity Ratio (LTDER), Return On Assets (ROA), Return On Equity (ROE), dan Total Asset Turnover (TAT), Price to Earning Ratio (PER).Penelitian ini dilakukan dengan metode purposive sampling untuk mendapatkan sampel yang sesuai dengan kriteria yang telah ditentukan. Jumlah sampel yang didapat adalah sebanyak 12 perusahaan sektor pertambangan dengan periode penelitian 2014-2016. Metode yang digunakan untuk menganalisis data adalah metode analisis regresi linear berganda.Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwaCurrent Ratio (CR), Quick Ratio (QR), Total Debt to Equity Ratio (DER), Long Term Debt to Equity Ratio (LTDER), Return On Assets (ROA), Return On Equity (ROE), dan Total Asset Turnover (TAT), Price to Earning Ratio (PER)berpengaruh secara simultan terhadap return saham. Secara parsial variabel yang berpengaruh secara signifikan terhadap return saham adalahCurrent ratio (CR), Long Term Debt to Equity Ratio (LTDER), Return on Equity (ROE), sedangkanQuick Ratio (QR), Total Debt to Equity Ratio (DER), Return On Assets (ROA),dan Total Asset Turnover (TAT), Price to Earning Ratio (PER) tidak berpengaruh secara signifikan terhadap Return Saham.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Rasio Keuangan, Return Saham
Subjects: Manajemen Keuangan > Kinerja Saham
Depositing User: Library STIE MCE
Date Deposited: 26 Jun 2020 01:27
Last Modified: 26 Jan 2021 13:34
URI: http://repository.stie-mce.ac.id/id/eprint/428

Actions (login required)

View Item View Item