ANALISIS KELAYAKAN PEMBERIAN KREDIT WIRAUSAHA KEPADA NASABAH BANK BRI CABANG KALABAHI

RAHMI FITRI, ZELIYANA (2019) ANALISIS KELAYAKAN PEMBERIAN KREDIT WIRAUSAHA KEPADA NASABAH BANK BRI CABANG KALABAHI. Other thesis, STIE MALANG KUCECWARA.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (80kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (100kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (188kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (21kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (163kB)
[img] Text
JUDUL.pdf

Download (22kB)
[img] Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (597kB)

Abstract

Produk pemberian kredit merupakan salah satu pendapatan utama bank, namum beberapa kredit yang diberikan dapat menjadi suatu permasalahan yang serius apabila terdapat adanya kredit macet. Analisi terhadap pemberian pinjaman kredit kepada calon nasabah sangat penting untuk menjamin aktivitas bank sehingga dapat mengendalikan penyimpangan-penyimpangan yang tidak dikehendaki sehingga dapat menekan timbulnya risiko kredit, yaitu dengan mengadakan analisis terhadap kredit yang akan diajukan oleh calon nasabah sebelum kredit tersebut diberikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prosedur pemberian kredit wirausaha di Bank BRI Cabnag Kalabahi, dan untuk mengetahui analisis kelayakan pemberian kredit wirausaha pada Bank BRI Cabang Kalabahi. . Penelitian ini merupakan pendekatan kualitatif dengan metode analisis deskriptif. Objek penelitian adalah Kantor PT. Bank Rakyat Indonesia (persero), Tbk Cabang Kalabahi, Jln. Soetoyo, Nusa Kenari. Tl Mutiara, Kabupaten Alor, Nusa Tenggara Timur. Hasil–hasil penelitian menunjukkan berdasarkan aspek hukum Permata Sablon dan Anisa Konveksi memiliki dokumen pengajuan permohonan yang asli dan sah, Aspek Manajemen Permata Sablon memiliki sejarah yang baik dalam mengangsur kewajiban kredit pada bank artinya Permata Sablon tidak pernah menunggak Anisa Konveksi memiliki sejarah peminjaman yang kurang baik. Aspek Teknis kepemilikan tempat tinggal Permata Sablon dinilai baik sedangkan Anisa Konveksi kurang baik. Aspek pemasaran Permata Sablon memiliki beberapa pelanggan tetap sedangkan Anisa Konveksi dianggap kurang berkompeten. Aspek Keuangan Permata Sablon yang memiliki kondisi keuangan yang cenderung stabil dibanding Anisa Konveksi. Berdasarkan aspek Agunan jaminan yang dijaminkan oleh Permata Sablon dan Anisa Konveksi dinilai samasama mampu untuk menutup seluruh jumlah pokok pinjaman beserta bunga nya. Berdasarkan penilaian 6 (enam) aspek kelayakan pemberian kredit wirausaha tersebut dan untuk menghindari kredit bermasalah maka dapat disimpulkan bahwa Permata Sablon lebih layak untuk diberikan kredit wirausaha dari pada Anisa Konveksi

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Kelayakan Pemberian Kredit
Subjects: Akuntansi Keuangan Lanjutan > Kredit Dan Perolehan Laba Kotor
Perbankan > Perbankan
Depositing User: Library STIE MCE
Date Deposited: 30 Jan 2020 02:50
Last Modified: 04 Jan 2021 03:27
URI: http://repository.stie-mce.ac.id/id/eprint/30

Actions (login required)

View Item View Item