PENERAPAN PSAK NO.45 TERHADAP PELAPORAN KEUANGAN YAYASAN PANTI ASUHAN BAKTI LUHUR MALANG

PARERA, DIDIMUS KONDI (2020) PENERAPAN PSAK NO.45 TERHADAP PELAPORAN KEUANGAN YAYASAN PANTI ASUHAN BAKTI LUHUR MALANG. Undergraduate thesis, STIE Malangkucecwara.

[img] Text
COVER.pdf

Download (573kB)
[img] Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (275kB)
[img] Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (600kB)
[img] Text
BAB III METODE PENELITIAN.pdf

Download (294kB)
[img] Text
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (635kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V PENUTUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (148kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (155kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)
Official URL: https://repository.stie-mce.ac.id

Abstract

Terbentuknya organisasi nirlaba seperti yayasan merupakan wujud dari masyarakat dalam membantu sesama manusia untuk memenuhi kebutuhan hidup,Saat ini lembaga nirlaba berbentuk yayasan bergerak dalam berbagai bidang kegiatan dan pelayanan. Tujuan Penelitian Ini Adalah Untuk mengetahui model laporan keuangan di yayasan panti asuhan dan Untuk menunjukkan laporan keuangan yang sesuai dengan PSAK 45. Metode Yang Digunakan Pada Penelitian Ini Adalah Kualitatif deskriptif, Hasil Penelitian Menunjukkan Bahwa Pencatatan tentang aktivitas operasional masih dilakukan secara manual.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Penerapan PSAK 45, Pelaporan Keuangan, Entitas Nirlaba
Subjects: Analisa Laporan Keuangan > PSAK
Analisa Laporan Keuangan > Laporan Keuangan
Divisions: S1 - Akuntansi
Depositing User: Library STIE MCE
Date Deposited: 26 Jul 2021 01:55
Last Modified: 26 Jul 2021 01:55
URI: http://repository.stie-mce.ac.id/id/eprint/1423

Actions (login required)

View Item View Item